Jumat, 06 Juli 2018

Cara Mendaftar Akun PayPal Tanpa Kartu Kredit


Uang adalah alat pembayaran untuk melakukan jual beli. Kini untuk kebutuhan tersebut, kita tak perlu menggunakan atau membawa-bawa uang tunai atau cash untuk melakukan transaksi jual beli.
Pada zaman sekarang ini, dengan menggunakan kartu debit atau kartu kredit kita bisa melakukan transaksi tentu saja bilamana tersedia sarana penunjang lainnya seperti mesin untuk memindai kartu tersebut.

Nah, untuk kebutuhan transaksi online terdapat juga alat pembayaran atau metode pembayaran lainnya yang juga sudah diakui keberadaannya. Yakni paypal. Dengan memiliki akun  paypal dan saldo yang terdapat di dalamnya, maka kita bisa melakukan transaksi pembelian.

paypal banyak digunakan untuk melakukan pembayaran secara online. Lalu, bagaimana cara untuk memiliki akun paypal ini? Sulit atau tidak ya?

Untuk caranya, yuk kita simak panduan dari Simple Channel ini dalam hal cara mendaftar akun paypal tanpa kartu kredit:


Jangan lupa untuk subscribe ke Simple Channel untuk mendapatkan update terbaru dari Simple Channel. 

Silakan like dan share ya teman-teman sehingga makin banyak yang tahu mengenai cara mendaftar akun paypal tanpa kartu kredit ini.

Sejarah Awal Paypal


PayPal Corp. sebenarnya merupakan perusahaan gabungan antara Confinity dengan X.com yang dilakukan pada tahun 2000. Confinity didirikan pada bulan Desember 1998 oleh Peter Thiel dan Max Levchin dengan tujuan awalnya sebagai perusahaan perantara pembayaran Palm Pilot dan penyedia layanan kriptografi.

Sedangkan X.com didirikan oleh Elon Musk pada bulan Maret 1999 sebagai penyedia jasa perencanaan keuangan. Kantor pusat kedua perusahaan ini mulanya terletak di 165 University Avenue, Palo Alto, California, Amerika Serikat.

Terima kasih untuk hari ini...

Flag Counter